CARA MEMILIH JASA RENOVASI RUMAH semarang/Jasa renovasi bangunan Semarang

TIPS memilih  Pemborong renovasi rumah Semarang secara cermat dan teliti


Sekarang ini,banyak sekali penyedia jasa
layanan renovasi rumah/jasa renovasi bangunan/pemborong bangunan yang kurang profesional.kadang meraka bekerja asal asalan.item pekerjaan tidak di kerjakan oleh tenaga ahli yang sebenarnya...

Contohnya,tukang batu mengerjakan instalasi listrik,nah ini kadang sering di jumpai..
karena mereka menganggap bisa mengerjakannya,tukang sok tau

Padahal tukang batu,tidak mendalami ilmu kelistrikan..

memang,pengaruh listrik tidak seketika saat itu,ada masanya (bila tidak yang mengerjakan yang benar² ahli di bidangnya) akan menimbulkan hal hal yang tidak di inginkan

Kalau misal hal tersebut terjadi,siapa yang di salahkan? tukang batu atau pemilik rumah?

Untuk konsumen,sebaiknya tetap teliti dan cermat,mintalah sertifikasi kelistrikan kepada yang mengerjakan


Memilih Pemborong bangunan yang profesional !!!


Demi keamanan dan kenyamanan anda,maka berhati hatilah bila ingin menggunakan layanan jasa renovasi rumah yang ada 
 
Banyak sekali layanan jasa renovasi rumah yang menawarkan biaya jasa renovasi dengan harga yang murah.
akan tetapi kualitasnya bagaimana?
apakah benar yang mengerjakan
tukang yang benar² ahli dan berpengalaman?

Tips bagaimana cara mengenali penyedia jasa pemborong bangunan,jasa renovasi rumah /jasa bangun rumah yang profesional


1.Tahap Pertama (Ke I) Pilihlah jasa layanan renovasi/pemborong 
bangunan tesebut secara detail/cermat

Meminta alamat yang jelas/ mungkin
yang terdekat dengan lokasi /daerah anda
Meminta identitas yang jelas (bukan abal-abal) dengan menunjukan "keaslian" berupa kartu nama dan identitas KTP,dan atau yang sesuai
dengan badan hukum misal CV yang di miliki seperti: NPWP,SIUJK,TDP (bila
perlu dan lain sebagainya)

Jangan mudah percaya pada jasa layanan renovasi/jasa pemborong yang murah dan yang tidak jelas identitasnya

karena sudah banyak konsumen
yang di rugikan oleh ulah oknum layanan jasa tersebut.

Kalau sudah begitu,siapa yang di rugikan?ujung²nya konsumen yang
rugi & dampak terpenting lainnya
adalah jasa pemborong / jasa
renovasi/Jasa layanan lainnya


2.Tahap Ke II dalam tahap survey lokasi untuk pekerjaan renovasi/pembangunan lainnya,yang perlu di perhatikan adalah :

Meminta untuk di buatkan Rencana Anggaran Biaya untuk pekerjaan tersebut.agar anda bisa mempelajari
secara detail pekerjaan yang akan dikerjakan.
Jangan mudah percaya dengan perhitungan global permeter.
 
Mintalah di buatkan  gambar denah (gambar situasi),gambar kerja,
gambar tampak,detail potongan dan lainnya.untuk pekerjaan yang akan di kerjakan

ini bertujuan untuk anda yang  "AWAM" agar mengerti,pekerjaan pekerjaan  apa yang akan di kerjakan oleh Jasa layanan pemborong bangunan tersebut dan sesuai dengan bestek yang tertuang dalam RAB.


Bila point  ke dua ini mereka tidak menyanggupi membuatkan RAB
Gambar denah,gambar kerja,gambar tampak,detail/ gambar potongan,bisa di pastikan jasa layanan tersebut tidak Profesional


3.Tahap Ke III 
Dalam pelaksanaan awal pembangunan Selanjutnya,Setelah
di sepakati bersama dan dengan di buatkan Gambar,Denah,
Gambar Potongan,perincian RAB dan lainnya,di sarankan kepada konsumen untuk membuat Surat Perjanjian Kerja
/Kontrak Kerja/MOU seberapapun nilainya agar pelayanan jasa/
pemborong/kontraktor tersebut tidak melarikan diri sertakan pula tahap tahap payment/sistem pembayaran dalam perjanjian tersebut dalam pelaksanaan pembangunan/
renovasi tersebut.


4.TAHAP IV.
Meminta Referensi Pekerjaan
Inii berarti sekali terhadap konsumen.
karena,konsumen membutuhkan hasil
pekerjaan dari apa yang pernah si jasa
layanan renovasi/pemborong kerjakan.

 5.Tahap V
Laporan Pekerjaan
Setelah Terjadinya Kesepakatan bersama dengan
melalui point point tesebut diatas,pengerjaan dapat
dilakukan.Perlu di ingat oleh Konsumen,agar di
buatkan Surat Perjanjian Kerja.dan dalam hal
pembangunan berlangsung,konsumen wajib
meminta laporan pekerjaan di lapangan kepada
jasa layanan tersebut.dan jasa layanan tersebut
wajib membuat catatan yang jelas mengenai
kemajuan pelaksanaan di lapangan.dengan
menyerahkan laporan hasil pekerjaan sesuai
Time Schedule dan S-curve.
 
 

6.TAHAP ke VI

Retensi /jaminan terhadap bangunan konsumen berhak
meminta Jaminan Garansi kepada Jasa Pemborong
tersebut dengan masa retensi yang di sepakati bersama yang
tertuang dalam surat  perjanjian kontrak/MOU.retensi yang
diberikan pada Pihak Pemborong pada konsumen,di sepakati
dalam perjanjian kontrak.masa retensi dan uang penanggungan
retensi tersebut disepakati antara 1-3 Bulan dari selesainya
pekerjaan Fisik 100%

Demikian uraian singkat yang bisa kami sampaikan agar
konsumen CERDAS dan lebih selektif memilih jasa
renovasi/penyedia layanan renovasi bangunan

Mudah2an anda,konsumen bisa memilih dengan
CERDAS layanan jasa renovasi dan pemborongan untuk
pembangunan rumah Idaman anda sesuai yang di harapkan.

 Semoga Bermanfaat.
 Terima kasih


Salam
 
untuk info selajutnya,atau sekedar bertanya tanya,
silahkan anda menghubungi kami di  :
Telp/Wa.081228260168
 
jam layanan online : 07.00 sd 22.000 wib
jam kerja proyek     : 08.00 sd 16.000 wib

tips jitu memilih jasa renovasi rumah Semarang,jasa renovasi rumah semarang,pemborong jasa renovasi rumah semarang,jasa renovasi bangunan semarang,jasa kontraktor bangunan semarang,jasa renovasi dan bangun rumah semarang,jasa perbaikan rumah semarang








memilih pemborong bangunan,cara memilih pemborong bangunan,pemborong semarang,jasa renovasi rumah,jasa bangun rumah semarang,jasa renovasi bangunan,pemborong rumah,renovasi bangunan semarang,cara memilih pemborong bangunan/jasa renovasi/Jasa Renovasi Bangunan